Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

Alfred Bernhard Nobel: Penemu Dinamit, Pengusaha, Dermawan

Gambar
PENEMU DINAMIT. Namanya begitu fenomenal, baik sebagai penemu dinamit, maupun sebagai dermawan yang dalam wasiatnya mewakafkan hartanya untuk memberi Penghargaan Nobel. Dialah Alfred Bernhard Nobel, pria kelahiran Stockholm, 21 Oktober 1833, yang meninggal dunia di San Remo, Italia, 10 Desember 1896, pada umur 63 tahun. (int)

Iman dan Tanaman

Gambar
Engkau seperti tanaman Yang tumbuh di taman Menyejukkan Hati dan pikiran Saat kusiram dengan bacaan Ayat-ayat suci Al-qur’an

Orang yang Belajar di Perguruan Tinggi

Gambar
Beruntunglah engkau Memakai toga sarjana Tak seperti kami Memakai topi nestapa

Yunan Yunus Kadir: Ikhlas Mengabdi dan Berbuat untuk Umat

Gambar
“Sebagai anak yang dibesarkan dalam lingkungan keluarga Muhammadiyah, saya tentu sudah cukup kenal organisasi ini. Saya sudah mengenal Muhammadiyah sejak SMP, karena aktif berlatih beladiri di Tapak Suci. Ayah memperkenalkan saya kepada pengurus Muhammadiyah dan mengikutkan saya dalam berbagai kegiatan di Muhammadiyah. Saya ikhlas mengabdi dan berbuat untuk umat melalui Muhammadiyah.” - Yunan Yunus Kadir - (Bendahara Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sulsel)